Kamis, 25 November 2010

Internet marketing bisa menjadi sumber pasif income bagi kita


Internet marketing sebagai passif income, apakah pasif income itu? Pasif income dapat diartikan sebagai penghasilan yang secara rutin kita terima tanpa kita harus berhubungan langsung. Atau bisa disebut juga sebagai bisnis yang bekerja untuk kita secara otomatis.

Google adsense adalah sebagian contoh dari banyak sumber passif income yang bisa kita jalankan. Dengan google adsense kita bisa menghasilkan pasif income, bahkan saat kita sedang tidur. Pada saat memulai bisnis "internet marketing" kita tidak memerlukan sebuah website karena, ada banyak sekali jenis passif income yang bisa kita jadikan alternative. Ini disebut dengan istilah  Multiple Source Of Income. Salah satu caranya adalah dengan membuat blog gratis.

Apa sajakah sumber passif income yang bisa kita lakukan dengan internet marketing? Ada banyak sekali, misalnya Ebook, Viral Merketing, Affiliate Marketing dan sebagainya. Yang penting kita bisa membuat semuanya itu bekerja untuk kita secara otomatis. Salah satu cara yang bisa kita lakukan antara lain dengan melakukan optimasi atau dikenal dengan istilah “Search Engine Optimization”.

Salah satu asset yang bisa kita buat untuk bisnis "internet marketing" adalah Website, kita bisa membuat website. Dengan website kita bisa menjalankan beberapa bisnis secara bersamaan.
Fakta mengatakan bahwa menjalakan Internet marketing bisa dilakukan secara gratis, tapi jika kita memiliki uang akan lebih mempermudah pekerjaan kita.

0 komentar:

Posting Komentar